Advertisement
#musim-dingin-salju
Selasa , 27 Dec 2022, 03:24 WIB
Cuaca Musim Dingin Mematikan Landa Jepang, Korban Tewas Mendekati 20 Nyawa
REPUBLIKA.CO.ID, TOKYO-- Salju lebat yang menyelimuti banyak wilayah Jepang menewaskan 17 orang dan melukai lebih dari 90 orang. Badan penanggulangan bencana mengatakan ratusan rumah mengalami pemadaman listrik. Dikutip dari CBS News,...