Advertisement
#nabidz-klaim-halal
Kamis , 07 Sep 2023, 18:38 WIB
Pelapor Bawa Satu Botol Nabidz untuk Dites di Polda Metro Jaya
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelapor kasus penipuan label halal pada produk minuman anggur (wine) dengan merek Nabidz, Muhamad Adinurkiat mendatangi Polda Metro Jaya untuk mengklarifikasi laporan yang sudah dibuatnya. Kuasa hukum pelapor,...