Ilustrasi Perampokan

Nasabah Bank Dirampok dan Ditembak di Ciracas

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Aksi perampokan terjadi di kawasan Ciracas, Jakarta Timur Jumat (22/9) siang menjelang waktu shalat Jumat. Perampokan disertai kekerasan itu menimpa nasabah salah satu bank swasta di bilangan Jakarta Timur."Iya ada curas (pencurian dengan kekerasan, Red) di Ciracas. Pelaku mengambil uang Rp 25 juta dari korbannya," ujar Kapolres Metro Jakarta Timur Kombes Andry Wibowo di Masjid Mapolda...

Deputi Gubernur BI Muliaman D Hadad

Janji Gubernur BI: Perlindungan Nasabah akan Diperketat

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Gubernur Bank Indonesia Darmin Nasution mengatakan, akan memperketat aturan perlindungan nasabah terkait kasus pembobolan dana nasabah dan meninggalnya nasabah kartu kredit Citibank."Kami akan melakukan langkah-langkah untuk mereview kembali dan akan mengetatkan aturan terkait dengan perlindungan kepada nasabah khususnya kegiatan `private banking` atau kegiatan pelayanan nasabah prima, jasa penagihan utang, dan aturan pengetatan dan pembatasan maksimum pemilikan kartu kredit," kata...