#negara-mengakui-palestina
Sabtu , 22 Jun 2024, 05:55 WIB
Armenia Akui Negara Palestina, Israel Panas
YEREVAN – Armenia telah secara resmi mengakui negara Palestina, kata Kementerian Luar Negeri Armenia pada Jumat. Negara itu merupakan yang terbaru yang mengakui hal tersebut meskipun ada tentangan dari...
Jumat , 21 Jun 2024, 23:22 WIB
Puji Sikap Spanyol yang Mengakui Palestina, Qatar: Kirim Pesan Penting untuk Dunia
REPUBLIKA.CO.ID, OVIEDO- Pengakuan Spanyol terhadap Palestina mengirimkan pesan penting kepada dunia. Hal ini disampaikan Perdana Menteri Qatar Syeikh Mohammed bin Abdulrahman Al Thani di Madrid, Jumat (21/6/2024). PM Qatar itu berbicara bersama Menteri Luar Negeri Spanyol Jose Manuel Albares pada kesempatan konferensi dialog strategis antara Spanyol dan Qatar. "Kerajaan Spanyol telah melakukan pekerjaan etis dan berani yang menunjukkan visi pemerintahnya untuk membela hukum...