Advertisement
#nestor-irankunda
Senin , 17 Mar 2025, 07:24 WIB
Australia tanpa Souttar dan Irankunda, Peluang Indonesia Dapat Poin (Harusnya) Besar
Oleh: Israr Itah, wartawan Republika.co.id REPUBLIKA.CO.ID, Timnas Australia dipastikan tanpa sejumlah pemain inti yang cedera atau sosok yang sebelumnya jadi andalan tapi tidak dipanggil oleh pelatih Tony Popovich untuk menghadapi Indonesia...