#new-normal-istana-negara
Ahad , 07 Jun 2020, 18:25 WIB
Istana Negara Siapkan Upacara Kemerdekaan di Tengah Pandemi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Istana Negara akan mempersiapkan beberapa skenario untuk perayaan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia pada 17 Agustus 2020 nanti. Hal itu disampaikan langsung oleh Deputi Bidang Protokol, Pers...
Ahad , 07 Jun 2020, 12:42 WIB
New Normal Terus Dipersiapkan di Lingkungan Istana Negara
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Rencana penerapan tatanan kenormalan baru atau new normal di tengah pandemi covid-19 di Indonesia terus dilakukan. Saat ini, menurut Kepala Sekretariat Presiden Heru Budi Hartono kenormalan baru atau new normal juga akan diterapkan di lingkungan istana negara. Heru mengatakan persiapan untuk new normal akan dilakukan di semua lingkungan istana negara, mulai dari Bogor, Jakarta, Tampaksiring hingga Yogya. Ia menuturkan...