#ny-ainun-habibie
Ahad , 09 May 2010, 01:52 WIB
Ainun Habibie Sudah Bisa Dituntun Shalat
JAKARTA--Mantan ibu negara, Hasri Ainun Habibie dikabarkan membaik kondisi kesehatannya, Sabtu (8/5) pagi. Ia bahkan sempat dituntun untuk melaksanakan shalat menyusul kondisi tersebut. "Bapak (BJ Habibie) mengatakan bahwa Ibu...
Sabtu , 08 May 2010, 20:17 WIB
Selama Dirawat, Ny Ainun Habibie Dioperasi Sembilan Kali
LONDON--Istri Presiden ke-3 RI, Prof Dr BJ Habibie, yaitu Ny Ainun Habibie (72) sejak masuk rumah sakit Ludwig-Maximilians-Universitat, Klinikum Gro'hadern, Munchen, Jerman, 24 Maret lalu, telah menjalani sembilan kali operasi. Ny Ainun berada di bawah pengawasan direktur Rumah Sakit Prof Dr Gerhard Steinbeck, yang juga spesialis penyakit jantung.Informasi ini disampaikan oleh Kanselor Sosbud KBRI Berlin, Agus Priono, dalam keterangannya...