Advertisement
#nyobeng-sebujit
Selasa , 13 Jun 2017, 14:28 WIB
Ritual Cuci Tengkorak Tarik Wisman ke Kalbar
REPUBLIKA.CO.ID, BENGKAYANG -- Ada tradisi unik di Bengkayang, Kalimantan Barat, yang berbatasan langsung dengan Serawak Timur, Malaysia. Yaitu atraksi budaya Upacara Nyobeng Sebujit yang akan berlangsung 15-17 Juni 2017...