#olimpiade-catur-online
Sabtu , 22 Aug 2020, 18:26 WIB
Indonesia Imbang Lawan Uzbekistan pada Olimpiade Catur
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Tim catur Indonesia harus puas berbagi angka 3-3 dengan Uzbekistan pada pertandingan kelima Pool A Divisi Utama Olimpiade Catur Online (FIDE Online Olympiad) 2020, Sabtu (22/8). Dengan...
Jumat , 21 Aug 2020, 23:55 WIB
Indonesia Gagal Balas Kekalahan dari Tim Catur Jerman
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Meskipun sudah menurunkan tim terbaik, Indonesia gagal membalas kekalahan dari tim catur Jerman dan kembali takluk 2,5 - 3,5 pada pertandingan pertama Pool A Divisi Utama Olimpiade Catur Online (FIDE Online Olympiad) 2020, Jumat. Pada pertemuan pertama di babak keempat Divisi 2 Pool A, Indonesia juga menyerah dengan skor sama dari Jerman. Namun ketika itu, Indonesia tidak menurunkan...
Jumat , 21 Aug 2020, 23:07 WIB
Indonesia Lumat Zimbabwe di Olimpiade Catur Online
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Walaupun mengistirahatkan seluruh pecatur intinya, Indonesia masih...