Advertisement
#opening-ceremony-apg-2022
Jumat , 29 Jul 2022, 04:47 WIB
Menpora: Persiapan Opening Ceremony ASEAN Para Games 2022 Rampung
REPUBLIKA.CO.ID, SOLO -- Menteri Pemuda dan Olahraga Zainudin Amali mengatakan persiapan upacara pembukaan (opening ceremony) ASEAN Para Games (APG) XI 2022 yang digelar di Stadion Manahan Solo, sudah rampung. "Kami...
Jumat , 29 Jul 2022, 04:35 WIB
Lagu Tema APG 2022 Versi Bahasa Inggris Resmi Diluncurkan
REPUBLIKA.CO.ID, SOLO -- Lagu tema ASEAN Para Games (APG) 2022 resmi diluncurkan dan dinyanyikan secara langsung pada pesta makan malam perwakilan kontingen negara peserta di Pura Mangkunegaran Solo, Kamis (28/7/202). Lagu tema berjudul S for E yang merupakan singkatan dari Striving for Equality tersebut dibawakan oleh Lucky Octavian, Kezia Kaithlyn, Inara, dan Ricardo Ryo. Ketua National Paralympic Committee (NPC) Indonesia Senny...