Advertisement
#optimisme-perekonomian
Kamis , 21 Jul 2022, 03:50 WIB
Indef Proyeksi Pertumbuhan Ekonomi Kuartal II Sebesar 5,5 Persen
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Deputy Director Institute for Development of Economics and Finance (Indef) Eko Listiyanto memproyeksikan pertumbuhan ekonomi kuartal II 2022 bisa mencapai 5,5 persen secara year on year (yoy)....