Kepala Pusat Penerangan Kementerian Dalam Negeri (Kapuspen Kemendagri) Bahtiar pada acara Kemendagri Media Forum di Press Room Kemendagri, Jakarta Pusat, Jumat (8/2).

Kemendagri: Lebih dari 400 Ribu Ormas Terdaftar di Indonesia

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) mendata ada lebih dari 400 ribu Organisasi Kemasyarakatan (Ormas) di Indonesia. Kemendagri menilai banyaknya jumlah ormas menunjukkan keberagaman dan toleransi di tengah masyarakat. Kepala Pusat Penerangan Kemendagri, Bahtiar mengatakan, data terbaru yang dilansir per Rabu (31/07) pukul 08.50 WIB, terdapat 420.381 ormas yang ada di Indonesia. "Data kita per 31 Juli, ormas yang terdaftar,...

Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo

Rabu , 31 Jul 2019, 18:33 WIB

Kemendagri Kaji Wacana Pembubaran FPI

Tjahjo Kumolo

Selasa , 30 Jul 2019, 14:20 WIB

Mendagri: Jokowi Ingatkan FPI Soal Ideologi Bangsa

Tjahjo Kumolo

Senin , 24 Jun 2019, 13:38 WIB

Kemendagri Evaluasi Perpanjangan Izin FPI

Massa FPI

Sabtu , 22 Jun 2019, 16:17 WIB

FPI Perpanjang Izin

Wiranto

Sabtu , 08 Dec 2018, 14:40 WIB

Wiranto: Ormas Harus Ikut Rawat NKRI

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Argo Yuwono

Selasa , 29 May 2018, 11:44 WIB

Polda: Laporkan Ormas yang Minta THR dengan Ancaman

Anies Baswedan

Senin , 28 May 2018, 17:33 WIB

Anies: Laporkan Jika Ada Ormas Memaksa Minta THR

Pengeroyokan (ilustrasi)

Senin , 07 May 2018, 16:52 WIB

Lagi, Anggota TNI Jadi Korban Pengeroyokan Ormas

Ketua MPR RI Zulkifli Hasan.

Zulkifli: Rakyat Mulai Enggak Percaya Parpol

REPUBLIKA.CO.ID, MALANG -- Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR), Zulkifli Hasan mengungkapkan Indonesia mengalami sejumlah kesenjangan. Salah satunya kesenjangan politik yang terjadi di Indonesia saat ini. Menurut dia, saat ini rakyat mulai tidak percaya dengan partai politik (parpol)."Rakyat mulai enggak percaya parpol, juga rakyat mulai enggak percaya anggota DPR. Dan itu karena apa?" ujar pria yang biasa disapa Zul ini...

Sejumlah sopir angkot melakukan sweeping terhadap kendaraan yang diduga transportasi daring atau online saat aksi mogok dan berunjuk rasa di Palembang, Sumatra Selatan, Senin (21/8).

Kamis , 21 Dec 2017, 16:41 WIB

Polda Jabar akan Tindak Ormas Lakukan Sweeping

Pimpinan Rapat Paripurna, Fadli Zon akhirnya mengetok palu setelah voting atas disetujuinya Perppu Nomor 2 Tahun 2017 tentang Ormas disahkan menjadi Undang-Undang.

Jumat , 27 Oct 2017, 11:56 WIB

Gugatan HTI Disidangkan PTUN

Presiden Joko Widodo menyampaikan pengarahan kepada gubernur, bupati, dan wali kota seluruh Indonesia, di Istana Negara, Jakarta, Selasa (24/10).

Jumat , 27 Oct 2017, 08:36 WIB

Jokowi: Silakan UU Ormas Diperbaiki

Anggota dewan yang menolak RUU terkait Perppu Ormas meninggalkan ruangan sidang ketika Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo membacakan laporan pandangan pemerintah pada Rapat Paripurna pengesahan UU Ormas di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (24/10).

Rabu , 25 Oct 2017, 22:16 WIB

Sikap Parpol Soal Perppu Ormas Demi Pilpres 2019

 Pasukan Asmaul Husna dan massa Aksi Tolak Perppu Ormas shalat zuhur berjamaah dipimpin   seorang imam daro peserta aksi massa,Ustadz Rokhmat S Labib ketua ex HTI selaku Imam shalat Zuhur di Gerbang Komplek Parlemen Senayan, Selasa (24/10).

Selasa , 24 Oct 2017, 13:29 WIB

Perppu Ormas untuk Siapa?

Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo sesaat sesaat sebelum rapat pengambilan tingkat I pembahasan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-undang (Perppu) tentang Ormas di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta pada Senin (23/10).

Selasa , 24 Oct 2017, 10:49 WIB

PAN, PKS, Gerindra Tolak Perppu Ormas

Pakar Hukum Tata Negara, Refly Harun sesaat setelah menghadiri Rapat Dengar Pendapat bersama Komisi II DPR-RI tentang Perppu Ormas di Gedung Nusantara, Komplek Parlemen Senayan, Rabu, (18/10).

Sabtu , 21 Oct 2017, 22:32 WIB

Berbau Otoriter, Refly Keberatan Perppu Ormas

Anggota Pansus Pemilu dari Fraksi PPP Achmad Baidowi (kiri).

Kamis , 12 Oct 2017, 16:38 WIB

Kekurangan Perppu Ormas Menurut Politikus PPP

Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Arief Hidayat (tengah) bersama Hakim Anggota MK lainnya memimpin jalannya sidang lanjutan Perppu Ormas di gedung Mahkamah Konstitusi, Jakarta, Senin (2/10).

Senin , 09 Oct 2017, 12:37 WIB

Ikatan Pesantren Indonesia Dukung Perppu Ormas