Advertisement
#pad-retribusi-tenaga-kerja-asing
Rabu , 10 Jan 2024, 22:40 WIB
Tenaga Kerja Asing di Majalengka Dikenakan Retribusi 100 Dolar AS per Bulan
REPUBLIKA.CO.ID, MAJALENGKA — Ratusan tenaga kerja asing (TKA) terdata bekerja di perusahaan yang berada di wilayah Kabupaten Majalengka, Jawa Barat. Keberadaan TKA ini disebut dapat menambah pendapatan asli daerah...