Advertisement
#pada-sebuah-kapal
Jumat , 20 Jan 2012, 13:00 WIB
Humor Sufi: Pada Sebuah Kapal
REPUBLIKA.CO.ID, Nasrudin berlayar dengan kapal besar. Cuaca cerah menyegarkan, tetapi Nasrudin selalu mengingatkan orang akan bahaya cuaca buruk. Orang-orang tak mengindahkannya. Tapi kemudian cuaca benar-benar menjadi buruk, badai besar...