#pameran-museum-nasional
Kamis , 02 Mar 2017, 06:10 WIB
Sidik Martowidjojo, Pelukis Indonesia Pertama Raih Penghargaan Louvre
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sidik W. Martowidjojo telah mencatatkan namanya sebagai salah satu seniman Indonesia paling berpengaruh di jagat seni dunia. Ia merupakan pelukis Indonesia pertama yang meraih penghargaan bergengsi...
Rabu , 01 Mar 2017, 17:20 WIB
Lukisan Sidik W Martowidjojo Dipamerkan di Museum Nasional
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Karya pelukis lokal Sidik W. Martowidjojo akan dipamerkan di Museum Nasional, Jakarta pada 2-20 Maret mendatang. Pameran tunggal itu digelar oleh Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia. Ketua Umum Kadin Indonesia Rosan P Roeslani mengatakan, pameran tersebut merupakan wujud dukungan Kadin terhadap pelaku industri kreatif di Tanah Air. Ia menjelaskan, ekonomi kreatif merupakan salah satu industri...