Perwakilan Dewan Olimpiade Asia (OCA) Husain Al Mussala (kiri), Ketua INASGOC Erick Thohir (tengah) dan Presiden Direktur PT Amerta Indah Otsuka, Yoshihiro Bando dalam penandatanganan kerja sama sponsorship Asian Games 2018 di Jakarta, Selasa (14/11).

Inasgoc Masih Temukan Sponsor tak Resmi Asian Games

REPUBLIKA.CO.ID, PALEMBANG -- Panitia Penyelenggara Asian Games 2018 atau (Inasgoc) masih sering menemukan sponsor yang tidak resmi. Padahal, saat ini sudah ditetapkan yang berhak menjadi agen promosi pesta olahraga Asia pada Agustus mendatang.Direktur Revenue Inasgoc Hasani Abdul Gani mengatakan, pihaknya terus mengantisipasi agar sponsor yang tidak resmi itu tidak menggunakan logo Asian Games 2018."Hal ini bila masih ditemukan maka...