Advertisement
#panjang-selokan-mataram
Ahad , 04 Jun 2023, 04:44 WIB
Selokan Mataram, Kisah Siasat Cerdik Sultan HB IX Bebaskan Rakyat dari Romusha
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA - Selokan Mataram, kanal irigasi sepanjang 30,8 km di Yogyakarta ini bukanlah sekadar saluran irigasi biasa. Keistimewaan kanal legendaris yang mengaliri areal pertanian seluas 15.734 hektare tersebut...