Advertisement
#pantai-toronipa
Senin , 03 Aug 2020, 00:11 WIB
Pantai Toronipa Konawe Dikunjungi Ribuan Wisatawan
REPUBLIKA.CO.ID,KENDARI -- Wisata Pantai Toronipa di Kecamatan Soropia Kabupaten Konawe atau hanya sekitar 14 kilometer sebelah Timur Kota Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra) dikunjungi ribuan wisatawan saat libur akhir pekan...