#parpol-pemilu-2014
Ahad , 07 Apr 2013, 21:24 WIB
SBY: Jangan Lakukan Pencemaran Nama Baik di Tahun Politik
REPUBLIKA.CO.ID, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) meminta semua pihak memelihara toleransi dan etika politik, saling menghormati, serta menjauhi anarkistis dalam memasuki tahun politik menjelang Pemilu 2014. "Mari kita jauhkan sifat...
Rabu , 16 Jan 2013, 07:32 WIB
KPU : Parpol belum Setor Daftar Tim Kampanye
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Hampir sepekan masa kampanye berlangsung. Namun, Komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) Ferry Kurnia Rizkiyansyah mengatakan belum ada satupun partai politik yang menyerahkan daftar nama pelaksana dan petugas kampanye. "Belum ada yang mengirimkan, itu kami tunggu. Kami mengharapakan secepatnya partai mengirimkan pelaksana dan petugas kampanye secara berjenjang ke KPU provinsi, kabupaten-kota, dan KPU pusat," kata Ferry ketika ditemui di...