Advertisement
#pasukan-bahrain
Kamis , 11 Mar 2021, 16:11 WIB
Pasukan Bahrain Dilaporkan Aniaya Anak-Anak
REPUBLIKA.CO.ID,DUBAI -- Kelompok hak asasi manusia, pada Rabu (10/3) mengatakan pasukan keamanan Bahrain telah memukuli anak-anak dan mengancam dengan pemerkosaan dan sengatan listrik setelah menahan mereka dalam kasus-kasus terkait...