#pbnu-dukung-capres-cawapres
Senin , 29 Jan 2024, 20:58 WIB
Gus Yahya Tegaskan Kembali NU tidak Terlibat Dukung-mendukung Capres-Cawapres
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA— Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Yahya Cholil Staquf atau Gus Yahya menegaskan bahwa PBNU tidak terlibat dalam dukung-mendukung salah satu pasangan calon presiden dan wakil...
Senin , 29 Jan 2024, 16:14 WIB
Ramai Isu PBNU tak Netral di Pilpres, Rais Aam: Klarifikasi, Datang dan TanyakanÂ
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA - Rais Aam Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Miftachul Akhyar menekankan pentingnya mendahulukan tabayun atau klarifikasi bagi nahdliyin atau warga NU saat menghadapi setiap permasalahan. "Manakala PBNU melakukan (perbuatan) sesuatu (maka) datang dan tanyakan. (Jangan) belum datang sudah pengumuman," kata Miftachul Akhyar dalam pembukaan acara Konbes NU 2024 di Pesantren Al Munawwir, Krapyak, Yogyakarta, Senin (29/1/2024). Menurut dia,...
Ahad , 28 Jan 2024, 21:18 WIB
Mubes Nahdliyin Nusantara Ingatkan Pengurus NU dari Ranting Hingga PBNU Netral
REPUBLIKA.CO.ID, BANTUL – Warga Nahdlatul Ulama (NU) diimbau untuk netral...
Sabtu , 27 Jan 2024, 21:22 WIB
Sikapi Dukung Capres-Cawapres NU, Tokoh Nahdliyin Nusantara akan Gelar MubesÂ
REPUBLIKA.CO.ID, BANTUL – Nahdliyin Nusantara akan melaksanakan Musyawarah Besar...