Advertisement
#pcr-wajib
Jumat , 29 Oct 2021, 20:57 WIB
Ini Alasan PCR Tetap Jadi Syarat dalam Perjalanan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Satgas COVID-19 Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Prof Zubairi Djoerban mengemukakan, ketentuan tes polymerase chain reaction (PCR) bagi pelaku perjalanan karena perlindungan vaksinasi COVID-19 belum 100 persen...