#pdip-tetapkan-ganjar-sebagai-capres-2024
Jumat , 21 Apr 2023, 20:17 WIB
Syukuri Keputusan Megawati, Ganjarian Spartan Yakin Ganjar Penerus Jokowi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri secara resmi telah mengumumkan Ganjar Pranowo sebagai Capres yang akan diusung PDIP pada Pilpres 2024. Sebagai organ pendukung Ganjar Pranowo yang militan, Ganjarian...
Jumat , 21 Apr 2023, 16:04 WIB
Puan Maharani Ditugasi Bentuk Tim Pemenangan Ganjar Pranowo
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR -- Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri menugaskan Ketua DPP PDIP Puan Maharani untuk membentuk Tim Pemenangan Ganjar Pranowo yang diusung partai untuk menjadi Calon Presiden Republik Indonesia pada Pemilihan Presiden 2024.“Saya memberikan mandat penugasan kepada Mbak Puan Maharani untuk membentuk tim yang dibutuhkan guna memenangkan Pemilihan Presiden dan Pemilihan Legislatif 2024,” ujar Megawati di kanal YouTube...
Jumat , 21 Apr 2023, 15:13 WIB
Ganjar Pranowo: Tugas Jadi Capres PDIP Jauh Lebih Berat
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gubernur Jawa Tengah (Jateng), Ganjar Pranowo...