Advertisement
#pejambret-diamuk-massa
Jumat , 02 Oct 2015, 15:53 WIB
Pejambret Wisatawan Mancanegara di Pantai Kuta Tewas Diamuk Massa
REPUBLIKA.CO.ID, DENPASAR -- Adi (19) asal Dombu, Nusa Tenggara Barat tewas diamuk massa, akibat ketahuan melakukan tindak kriminalitas yakni menjambret wisatawan mancanegara di kawasan wisata Kuta. Kapolsek Kuta, Kabupaten Badung...