#pejuang-somalia
Sabtu , 22 Feb 2014, 06:10 WIB
Serang Istana Presiden, Pejuang Al Shabab Tewas di Tempat
REPUBLIKA.CO.ID, MOGADISHU -- Kelompok Al Shabab Somalia menyerang kompleks istana kepresidenan yang sebenarnya telah dijaga ketat. Dikutip dari Reuters, polisi menyatakan pertempuran juga terjadi di rumah komandan militer Somalia,...
Kamis , 28 Mar 2013, 08:43 WIB
Dituding Teroris, Pejuang Somalia Dipenjara di AS
REPUBLIKA.CO.ID, NEW YORK -- Satu pengadilan New York menghukum mantan penduduk Swedia yang menjadi pejuang gerilyawan Shebab Somalia selama sembilan tahun penjara, Rabu (27/3), karena membantu kelompok teror yang tercatat di AS itu.Mohamed Ibrahim Ahmed, berasal dari Eritrea, meninggalkan rumahnya di Swedia untuk bergabung dengan gerilyawan Shebab dalam perang mereka melawan pemerintah Somalia yang kacau itu. Ia ditangkap saat...