Advertisement
#pekerja-muslim-amazon
Sabtu , 18 May 2019, 11:30 WIB
Pegawai Muslim Amazon Mengeluh Sulit Shalat, Berbuka Puasa
REPUBLIKA.CO.ID, SEATTLE — Berdasarkan laporan yang diterima Pemerintah Federal, tiga perempuan Somalia yang bekerja di Amazon mengeluhkan bahwa perusahaan telah menciptakan iklim yang bertentangan dengan kebutuhan pekerja Muslim. Selain...
Selasa , 05 Jun 2018, 18:49 WIB
Pekerja Muslim Amazon Keluhkan Beban Kerja Ramadhan
REPUBLIKA.CO.ID, MINNEAPOLIS -- Puluhan pekerja Muslim di Amazon menyuarakan keprihatinan mereka atas kondisi yang tidak adil di gudang perusahaan. Sekelompok pekerja Muslim berbicara di Eagan tentang apa yang mereka anggap berbahaya dan beban kerja yang tidak adil, Senin (5/6).Selama bulan Ramadhan, para pekerja mengatakan tanggung jawab mereka meningkat. Pengawas mengatakan pekerjaan yang seharusnya untuk dua orang sekarang ditangani satu...