#pelaku-klitih-anak-muda
Kamis , 30 Dec 2021, 18:34 WIB
DIY Rancang Pusat Kreativitas dan Krisis Anak Atasi Klitih
REPUBLIKA.CO.ID,YOGYAKARTA -- Pemerintah Daerah (Pemda) DIY tengah merancang pusat kreativitas dan krisis anak sebagai upaya untuk mengatasi kenakalan dan kejahatan jalanan (klitih). Program-program yang dijalankan di pusat kreativitas dan...
Kamis , 30 Dec 2021, 18:30 WIB
Keluarga tak Harmonis Penyebab Adanya Klitih
REPUBLIKA.CO.ID,YOGYAKARTA -- Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Pengendalian Penduduk (DP3AP2) DIY telah melakukan pemetaan terkait kenakalan dan kejahatan jalanan (klitih). Berdasarkan pemetaan tersebut, ditemukan bahwa penyebab klitih di DIY dikarenakan keluarga yang tidak harmonis. Kepala DP3AP2 DIY, Erlina Hidayati Sumardi mengatakan, hampir semua pelaku klitih di DIY berasal dari keluarga yang tidak harmonis. Dalam keluarga tersebut, katanya, terjadi banyak...
Kamis , 30 Dec 2021, 11:25 WIB
Klitih Aksi Kejahatan Jalanan yang Terbiarkan
REPUBLIKA.CO.ID, Aksi kejahatan jalanan yang sebagian besar dilakukan anak-anak milenial,...