Advertisement
#pelatih-dinamo-zagreb
Selasa , 16 Mar 2021, 09:00 WIB
Pelatih Dinamo Zagreb Mundur Usai Dipidana Jelang Jamu Spurs
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelatih Dinamo Zagreb Zoran Mamic mundur dari jabatannya seusai dijatuhi hukuman pidana penipuan jelang timnya menjamu Tottenham Hotspur dalam leg kedua babak 16 besar Liga Europa...