Advertisement
#pemain-fifa-terbaik
Rabu , 11 Jan 2017, 09:49 WIB
Patung Messi Dirusak, Sisakan Bagian Pinggang dan Kaki
REPUBLIKA.CO.ID, BUENOS AIRES -- Patung Lionel Messi di Ibu Kota Argentina rusak setengah, di mana tubuh bagian atas, lengan, dan kepalanya copot. Patung di jalan Paseo de la Gloria...
Selasa , 10 Jan 2017, 23:00 WIB
Beckham: Selamat Ronaldo, Anda Layak Jadi Pemain Terbaik
REPUBLIKA.CO.ID, MADRID -- Mantan superstar sepak bola David Beckham tak mau ketinggalan mengucapkan selamat kepada Cristiano Ronaldo yang baru saja dianugerahi sebagai pemain terbaik FIFA tahun 2016. Ronaldo mengalahkan dua kompetitor yang juga berkompetisi di La Liga Primera Spanyol Lionel Messi dan Antoine Griezmann. "Selamat Ronaldo. Anda memang layak (menjadi pemain terbaik," kata Beckham, Selasa (10/1). Mantan bintang Manchester United dan...