#pembiayaan-syariah-lpdb
Kamis , 03 Aug 2017, 13:15 WIB
Kemenkop Resmikan Direktorat Pembiayaan Syariah LPDB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Koperasi dan UKM telah membentuk Direktorat Pembiayaan Syariah pada Lembaga Pengelola Dana Bergulir Koperasi dan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (LPDB-KUMKM). Ditargetkan dalam waktu 2-3...
Senin , 08 May 2017, 15:35 WIB
LPDB KUMKM Layani Pembiayaan Syariah Mulai Juni 2017
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Lembaga Pengelola Dana Bergulir Koperasi, Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (LPDB KUMKM) segera membentuk Direktorat Syariah pada Juni mendatang. Direktorat itu nantinya khusus menangani pengajuan pinjaman atau pembiayaan dengan pola syariah.Direktur Utama LPDB KUMKM Kemas Danial menuturkan, pihaknya telah mengajukan pembentukan direktorat ini dan telah disetujui oleh Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPANRB). Proses...