#pemerintah-dan-hoax
Rabu , 18 Jan 2017, 08:21 WIB
Karni Ilyas Kaget Rocky Gerung Kritik Keras Pemerintah Soal Hoax
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Presiden Indonesia Lawyer Club (ILC), Karni Ilyas mengaku sengaja mengundang pengajar di Universitas Indonesia (UI), Rocky Gerung setelah membaca tulisannya yang mengkritik pemerintah dengan lembut. Namun,...
Rabu , 18 Jan 2017, 07:34 WIB
Rocky Gerung: Pembuat Hoax Terbaik adalah Penguasa
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dosen di Departemen Filsafat Fakultas Ilmu Budaya Universitas Indonesia (FIB-UI), Rocky Gerung melayangkan kritik keras pada pemerintahan Presiden Joko Widodo dalam menangani hoax atau berita bohong. Menurut dia, pemerintah saat ini sedang panik.“Kita mencium ada semacam kepanikan di dalam rezim ini. Orang panik biasanya ingin cari pegangan apa saja. Kayak orang hanyut, dia mau raih apa...
Rabu , 18 Jan 2017, 07:14 WIB
Rocky Gerung Kritik Pelarangan Jokowi Undercover Sebagai Hoax
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dosen di Departemen Filsafat Fakultas Ilmu...