Advertisement
#pemkab-indramayu-kemiskinan
Ahad , 22 Jan 2023, 21:35 WIB
Penduduk Miskin Ekstrem di Indramayu Menurun
REPUBLIKA.CO.ID, INDRAMAYU — Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Indramayu, Jawa Barat, berupaya agar penduduk miskin bisa terus berkurang. Terlebih penduduk yang masuk kategori kemiskinan ekstrem. Berdasarkan data dari Badan Pusat Statistik (BPS)...