Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi, memberikan keterangan kepada media usai menerima penghargaan Adipura Kencana, penghargaan tertinggi di program Adipura, di Gedung Manggala Wanabakti, Jakarta, Selasa (28/2/2023).

Pemkot Surabaya Larang Warganya Nyalakan Petasan Saat Malam Takbir

REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi mengeluarkan Surat Edaran (SE) bernomor 100.3.4.3 /6835/436.8.6/2024 tentang Peningkatan Pemeliharaan Keamanan, Ketentraman, dan Ketertiban Masyarakat Kota Surabaya Menjelang Idul Fitri 1445 H dan Libur Panjang. Dalam SE yang ditandatanganinya pada 4 April 2024 itu, Eri melarang warganya menyalakan petasan saat perayaan Lebaran Idul Fitri 2024. "Dilarang membuat, mengedarkan, menjual, atau menyalakan petasan untuk...

(ILUSTRASI) Warga membeli beras saat pasar murah.

Pemkot Surabaya Agendakan Pasar Murah di Seluruh Kecamatan

REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA — Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya, Jawa Timur, mengagendakan kembali pasar murah di 31 kecamatan. Diharapkan upaya ini bisa mengendalikan harga sejumlah bahan pokok di pasaran, terutama beras, terlebih menjelang bulan Ramadhan. Kepala Bidang Distribusi Perdagangan Dinas Koperasi Usaha Kecil dan Menengah dan Perdagangan (Dinkopdag) Kota Surabaya Devie Afrianto mengatakan, pada pasar murah ini ada sejumlah komoditas yang disediakan...