Advertisement
#pemukim-cabut-pohon-zaitun
Kamis , 10 Nov 2022, 16:16 WIB
Pemukim Israel Cabut 120 Pohon Zaitun di Ramallah
REPUBLIKA.CO.ID, RAMALLAH -- Pemukim Israel mencabut 120 pohon zaitun dari tanah milik Palestina di desa Turmus Ayya, timur laut kota Ramallah, Tepi Barat yang diduduki, Rabu (9/11/2022). Laporan ini bersumber...