Advertisement
#penangkapan-oposisi-malaysia
Senin , 16 Mar 2015, 18:02 WIB
Putri Anwar Ibrahim Ditangkap Karena Dituduh Memfitnah
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Putri tertua pemimpin oposisi Malaysia Anwar Ibrahim mengatakan telah ditangkap karena tuduhan fitnah setelah membacakan bagian-bagian dari isi pidato sang ayah di parlemen untuk mengkritik pemenjaraan ayahandanya itu.Nurul Izzah...