Advertisement
#pendiri-bukalapak
Kamis , 08 Apr 2021, 23:49 WIB
Zaky Bukalapak Ingin Perusahaan Rintisan Garap Regional
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pendiri Bukalapak Achmad Zaky berkeinginan perusahaan-perusahaan rintisan (startup) di dalam negeri bisa menggarap pasar regional. "Kami yakin potensi anak-anak muda, talenta-talenta digital di Indonesia mampu menciptakan perusahaan-perusahaan 'unicorn'...