Advertisement
#penentang-manduro
Ahad , 30 Mar 2014, 10:15 WIB
Korban Tewas Aksi Unjukrasa Menentang Maduro Jadi 39 Orang
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Jumlah korban tewas dari beberapa pekan aksi protes yang telah melumpuhkan Venezuela Sabtu meningkat menjadi 39 orang setelah dua orang lagi tewas dalam insiden terpisah, kata Menteri Dalam Negeri...