#pengalihan-arus-lalu-lintas-tol-cipali
Kamis , 11 Feb 2021, 16:06 WIB
Ini Jalur Pengalihan Mobil Barang di Tol Cipali
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Kementerian Perhubungan (Kemenhub) membuat kebijakan untuk membatasi operasional mobil barang setelah insiden amblesnya Tol Cikopo-Palimanan (Cipali) kilometer 122. Ditjen Perhubungan Darat Kemenhub membuat skema untuk menentukan jalur...
Kamis , 11 Feb 2021, 15:55 WIB
Operasional Transportasi Barang di Tol Cipali Dibatasi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menetapkan pembatasan bagi operasional kendaraan barang di Tol Cikopo-Palimanan (Cipali) usai amblesnya tol pada kilometer 122 arah Jakarta. Kebijakan tersebut sesuai dengan dikeluarkannya Surat Edaran nomor SE.3/AJ.005/DRJD/2021 tentang Pembatasan Operasional Angkutan Barang Selama Masa Konstruksi Perbaikan Permukaan Jalan Tol Cipali Yang Amblas di kilometer 122 + 400 Arah Jakarta oleh Ditjen Perhubungan Darat Kemenhub. “SE...