Advertisement
#penghitungan-kerugian-negara
Senin , 22 Jul 2013, 19:29 WIB
Kerugian Keuangan Negara Ikut Tentukan Penuntutan Kasus Hambalang
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Belum selesainya perhitungan kerugian negara dalam kasus kasus korupsi pembangunan proyek Pusat Pendidikan, Pelatihan dan Sekolah Olahraga Nasional (P3SON) di Bukit Hambalang Jawa Barat, dapat menghambat naiknya proses tersebut...