Advertisement
#penguatan-irigasi
Kamis , 05 Dec 2024, 20:51 WIB
Kementan Kolaborasi dengan Kemen PU dan TNI, Penguatan Irigasi Pada Lahan 2,3 Juta Hektare
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Pertanian (Kementan) berkolaborasi dengan Kementerian Pekerjaan Umum (Kemen PU) dan Tentara Nasional Indonesia (TNI) memperkuat infrastruktur irigasi pada lahan intensifikasi dan ekstensifikasi. Menteri Pertanian (Mentan) menerangkan...