PT Semen Indonesia (Persero) Tbk catat laba Rp 2,36 triliun pada 2022 dan aset Rp 82,86 triliun.

Semen Indonesia Catat Aset Rp 82,96 Triliun Sepanjang 2022

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Semen Indonesia (Persero) Tbk membukukan laba bersih senilai Rp 2,36 triliun sepanjang 2022. Adapun realisasi ini naik 15,6 dibandingkan periode sama tahun sebelumnya sebesar Rp 2,04 triliun. Sekretaris Perusahaan Semen Indonesia Vita Mahreyni mengatakan, perseroan menerapkan prinsip kehatian-hatian dalam menjalankan bisnis untuk mempertahankan kinerja positif di tengah kondisi pasar yang semakin menantang dan peningkatan biaya energi....

Salah satu proyek TOD ACP yang terus berlangsung di masa pandemi ini

Hasil Positif Konstruksi dan Penjualan ACP di Saat Pandemi

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA-–Pandemi Covid-19 belum berakhir, namun diprediksi sektor industri properti menuju masa pemulihan di tahun 2021. Hadirnya vaksinasi pada Januari tahun ini diharapkan mampu mebawa perubahan yang lebih baik sebagai pendorong pertumbuhan ekonomi. Permintaan terhadap properti, khususnya proyek yang ditangani Adhi Commuter Properti (ACP) diproyeksi meningkat seiring kebijakan suku bunga acuan BI berada di level 3,75 persen dan rasio nilai...