Advertisement
#penyelam-italia
Selasa , 18 Aug 2015, 05:34 WIB
Warga Ikut Cari Penyelam Italia yang Hilang di Pulau Sangalaki
REPUBLIKA.CO.ID, SAMARINDA -- Sebanyak 10 perahu kecil jenis kapal cepat atau speedboat milik warga ikut membantu pencarian empat warga negara asing yang dilaporkan hilang sejak Sabtu (15/8) di perairan...