Advertisement
#penyelundup-pengungsi
Senin , 15 Jun 2015, 13:17 WIB
JK Sebut Australia tak Beretika
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Petugas Australia diduga membayar penyelundup pengungsi agar mengarahkan kapalnya kembali ke Indonesia. Wakil Presiden Jusuf Kalla pun menilai tindakan Australia tersebut tak sesuai dengan etika bernegara...