Advertisement
#perang-di-laut-hitam
Jumat , 14 Apr 2023, 00:15 WIB
Menlu Ukraina: NATO Harus Punya Peran Lebih Besar di Laut Hitam
REPUBLIKA.CO.ID, KIEV -- Menteri Luar Negeri Ukraina Dmitro Kuleba pada Kamis (13/4/2023) mengatakan, NATO harus memainkan peran yang lebih besar untuk menjamin keamanan di Laut Hitam. NATO juga harus...