Advertisement
#perawat-muslimah
Rabu , 08 Apr 2020, 06:27 WIB
Mengenal Perawat Muslimah Pertama, Rufaidah binti Sa'ad
REPUBLIKA.CO.ID,Pada masa Nabi Muhammad SAW masih gencar menyebarkan agama Allah, hiduplah seorang perawat Muslimah pertama dalam sejarah Islam. Ia mendedikasikan hidupnya untuk memberikan sentuhan kemanusiaan dan perawatan bagi mereka...