Advertisement
#perbandingan-ekonomi-indonesia
Sabtu , 06 May 2017, 01:03 WIB
Istana Klarifikasi Jurnalis Media Cina yang Keliru Kritik Jokowi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pihak kepresidenan RI mengkritik artikel jurnalis South China Morning Post mengenai pernyataan Presiden Joko Widodo terkait Produk Domestik Bruto (PDB) Indonesia yang berada di peringkat ketiga...
Rabu , 03 May 2017, 20:35 WIB
Misbakhun Bela Pernyataan Jokowi yang Dikritik Kolumnis Asing
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pernyataan Presiden Joko Widodo (Jokowi) soal pertumbuhan ekonomi Indonesia menjadi bulan-bulanan. Sebab, penyataannya yang menyebut Indonesia merupakan negara dengan pertumbuhan ekonomi terbaik ketiga dunia dianggap sebagai klaim salah dan tak berdasar.Pengkritik Jokowi adalah Jake Van Der Kamp, kolumnis keuangan di South China Morning Post (SCMP). Jake menilai Jokowi mengutip data yang salah. Namun, anggota Komisi XI...