Advertisement
#perebutan-kursi-cameron
Jumat , 01 Jul 2016, 18:32 WIB
Persaingan Merebut Kursi David Cameron
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Mantan walikota London, Boris Johnson mengundurkan diri dari perebutan kekuasaan pemimpin Konservatif. Kemunduran ini berarti ia juga keluar dari pencalonan pengganti David Cameron sebagai Perdana Menteri...