Advertisement
#pesan-pele-untuk-ronaldo
Senin , 15 Mar 2021, 19:55 WIB
Asapi Rekor Gol Pele, Begini Komentar Ronaldo
REPUBLIKA.CO.ID, TURIN -- Cristiano Ronaldo kembali menebar prestasi individu, kali ini catatan tiga golnya ke gawang Cagliari menasbihkan dirinya sebagai raja gol mengalahkan legenda sepak bola asal Brasil, Pele. Hattrick Ronaldo...
Senin , 15 Mar 2021, 16:16 WIB
Cristiano Ronaldo Kembali ke Sporting Lisbon?
REPUBLIKA.CO.ID, LISBON -- Spekulasi tentang masa depan Cristiano Ronaldo di Juventus semakin kencang. Rumor pun semakin berkembang setelah ibunda Ronaldo, Dona Dolores Aveiro meramaikannya. Aveiro turut merayakan kemenangan Sporting atas Tondela pada Ahad (14/3). Dia terlihat mengangkat jersey dengan nama Ronaldo dan nomor punggung tujuh. Dilansir dari laman Marca, video itu pun menjadi viral di media sosial. Saat ini Sporting berada di...