#pesisir-pulau-jawa
Rabu , 16 Oct 2024, 17:00 WIB
Indonesia-Australia Ciptakan Sistem Berbasis AI Cegah Banjir Rob
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Indonesia dan Australia berkolaborasi mengatasi banjir rob di pantai utara Pulau Jawa dengan mengandalkan sistem berbasis kecerdasan buatan (AI/IoT), yaitu Tide Eye. Tide Eye adalah riset yang didukung KONEKSI yang...
Kamis , 18 Jun 2020, 22:04 WIB
BMKG Peringatkan Potensi Banjir Rob di Pesisir Jawa
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Badan Metereologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memperingatkan potensi banjir rob diperkirakan akan berulang di pesisir Utara Jawa, pesisir Selatan Pulau Jawa, Bali hingga Nusa Tenggara. Sebelumnya, wilayah tersebut terdampak limpasan banjir Rob pada awal Juni. Plt. Deputi Bidang Meteorologi BMKG Herizal menjelaskan potensi tersebut disebabkan kondisi pasang air laut yang cukup tinggi di beberapa wilayah Indonesia akibat fase bulan...
Kamis , 18 Jun 2020, 21:41 WIB
BMKG: Waspadai Potensi Rob di Pesisir Selatan Jawa
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Masyarakat yang bermukim di pesisir selatan...