Advertisement
#petani-maisa
Rabu , 03 Nov 2021, 18:57 WIB
Maisa, Penyandang Autisme yang Sukses Jadi Petani Milenial
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Valmaiza Jazira atau yang terkenal dengan nama Maisa merupakan remaja berkebutuhan khusus yang memiliki semangat kemandirian dalam meraih kesuksesan. Dengan kemampuan dan kelebihanya, Maisa mampu mengelola lahan pertanian...